Sistem Informasi Sewa Kendaraan Berbasis Website Menggunakan Metode Model View Controller

Authors

  • Nityasa Tustika Universitas PGRI Semarang
  • Noora Qotrun Nada Universitas PGRI Semarang

Keywords:

Vehicle Rental Information System, Website, Model View Controller, Waterfall

Abstract

As technology continues to rapidly advance, the use of websites in business has become a common practice. The application of information systems in vehicle rental businesses enables renters to easily and quickly make online reservations. This rental information system was developed using PHP programming language, Laravel framework, and MySQL as relational database management system. In this study, the website was build with using the Model View Controller (MVC) method. By applying the MVC approach, the development and maintenance of the website can be managed efficiently because there is a separation between business logic, presentation, and controll. If changes are made to one component, it will not directly affect other components. The result of this study conclude that the rental informational system unsing MVC method not only provides a technical solution to improve the efficiency of website development and maintenance but also enhances the user experience in the rental process.

 

Abstrak

Seiring dengan perkembangan teknologi yang pesat ini, penggunaan website dalam bidang bisnis menjadi hal yang sudah umum digunakan. Sistem informasi dalam bisnis persewaan kendaraan memungkinkan penyewa untuk melakukan pemesanan kendaraan secara online dengan mudah dan cepat. Sistem informasi sewa kendaraan ini dibuat menggunakan bahasa pemrogramman PHP, framework Laravel, dan MySQL sebagai sistem pengelola basis data relasional. Dalam penelitian ini, website dibangun dengan menggunakan metode Model View Controller (MVC). Dengan menerapkan pendekatan MVC, pengembangan dan pemeliharaan website dapat dikelola secara efisien dan terstruktur karena terdapat pemisahan antara logika bisnis, tampilan, dan kontrol yang apabila terdapat perubahan pada suatu komponen tidak akan secara langsung mempengaruhi komponen lainnya. Hasil dari penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa sistem informasi sewa kendaraan menggunakan metode MVC tidak hanya memberikan solusi teknis untuk meningkatkan esifiensi pengembangan dan pemeliharaan website namun juga meningkatkan pengalaman pengguna dalam proses penyewaan kendaraan.

 

Downloads

Published

2024-07-12

Issue

Section

Articles