Efektivitas Algoritma Artificial Intelligence dalam Melawan Serangan Zero-Day
Keywords:
Zero-day, Algoritma, Artificial Intelligence, Cyber Security, Systematic Literatur ReviewAbstract
Zero-day attacks pose a significant threat to cybersecurity because they are difficult to detect and prevent using conventional techniques, and various methods have been applied. This article aims to determine the effectiveness of artificial intelligence (AI) algorithms in handling zero-day attacks using machine learning and deep learning. The methods used include literature review and empirical data analysis from case studies. The research results from 30 journals indicate that AI algorithms have high potential in detecting zero-day attacks with Convolutional Neural Networks (CNN) method appearing in 30% of the articles. CNN excels with an AUC-ROC value of 0.96, outperforming Random Forest and RNN, each having an AUC-ROC value of 0.95. The main challenges faced are limited training and validation data as well as overfitting issues. In conclusion, AI shows great potential in cybersecurity, although further development is needed to address existing challenges. This research demonstrates that AI can be a more efficient and flexible solution in protecting our digital world.
Abstrak
Serangan zero-day adalah ancaman besar bagi keamanan siber, karena sulit dideteksi dan dicegah dengan teknik konvesional dan berbagai metode telah diterapkan. Artikel ini bertujuan untuk mengetahui seberapa efektif algortima kecerdasan buatan (AI) dalam menangani serangan zero-day dengan menggunakan pembelajaran mesin dan pembelajaran mendalam. Metode yang digunakan termasuk tinjauan literatur dan analisis data empiris dari studi kasus. Hasil review saya dari 30 jurnal menunjukkan bahwa algoritma AI memiliki potensi tinggi dalam mendeteksi serangan zero-day dengan metode Convolutional Neural Networks (CNN) yang muncul dalam 30% dari artikel. CNN unggul dengan nilai AUC-ROC 0.96, mengalahkan Random Forest dan RNN yang masing-masing memiliki nilai AUC-ROC 0.95. Tantangan utama yang dihadapi adalah keterbatasan data pelatihan dan validasi serta masalah overfitting. Kesimpulannya, AI menunjukkan potensi besar dalam keamanan siber, meskipun perlu pengembangan lebih lanjut untuk mengatasi tantangan yang ada. Review ini memperlihatkan bahwa AI dapat menjadi solusi yang lebih efisien dan fleksibel dalam melindungi dunia digital kita.
Kata Kunci: Zero-day, Algoritma, Artificial Intelligence, Cyber Security, Systematic Literatur Review