Peningkatan Hasil Belajar Lompat Jauh Gaya Jongkok Melalui Pendekatan Bermain Engklek Siswa Kelas VI SDN Tinanding

Authors

  • Endra Tri Laksono

Keywords:

hasil belajar, engklek, atletik

Abstract

Latar belakang permasalahan dalam penelitian ini adalah kurang aktifnya peserta didik saat pembelajaran lompat jauh, pembelajaran yang monoton membuat siswa merasa tidak tertarik dan mendapat nilai dibawah (KKM), Tujuan penelitian ini meningkatan hasil belajar lompat jauhgaya jongkok dengan menerapkan pendekatan bermain engklek. Desain penelitian yang digunakan, penelitian kuantitatif denganOne Group Pretest-Posttest Design, Teknik pengambilan sampeldengan sampling jenuh, dimana dalam penelitian ini melibatkan 22 siswa kelas VI SD Negeri Tinanding. Metode analisis data menerapkan uji normalitas dan uji-t yang diolah dengan bantuan software SPSS. Dari penelitian ini menunjukkan, hasil belajar lompat jauh gaya jongkok melalui pendekatan bermain engklek pada kelas VI dapat diketahui dengan dilakukan uji hipotesis dengan Paired Samplet T-Test. diperoleh nilai |Thitung|=|-17,329|>Thitung (2,07961) dan nilai Sig. (0,000) < α (0.05). Dan terlihat perbedaan hasil belajar lompat jauh gaya jongkok sebelum dan sesudah diberi perlakuan, Dimana terjadi peningkatan  nilai rata-rata lompatjauhgaya jongkok sebesar 13,55% yang berasal dari rata-rata pretest sebesar 73,484 naik menjadi rata-rata posttest sebesar 83,439. Makadari itu dapat disimpulkan bahwa bermain engklek efektif dalam meningkatkan keterampilan olahraga lompat jauh gaya jongkok pada siswa kelas VI SD Negeri Tinanding.Saran, harapannya guru PJOK lebih memikirkan bagaimana modifikasi pembelajaran agar siswanya lebih antusias mengikuti dan  lebih memahami pemb

Downloads

Published

2021-12-21