GAYA BAHASA PADA NOVEL UBUR-UBUR LEMBUR KARYA RADITYA DIKA

Authors

  • Siti Irofah Universitas PGRI Semarang

Keywords:

gaya bahasa, novel, raditya dika, ubur-ubur lembur

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan tentang gaya bahasa retoris dan kiasan yang ada dalam novel
Ubur-Ubur Lembur karya Raditya Dika, dan (2) mendeskripsikan fungsi gaya bahasa. Metode dalam penelitian ini yaitu deskriptif kualitatif dengan mendeskripsikan gaya bahasa pada kalimat-kalimat novel tersebut. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara keseluruhan ada sembilan gaya bahasa yang terdiri dari tujuh gaya bahasa retoris dan dua gaya bahasa kiasan.

Downloads

Published

2020-06-15