APLIKASI NOMOR DARURAT SEMARANG BERBASIS ANDROID DI BID TI POLRI POLDA JATENG

Authors

  • Muhammad Yusron Fathur Rozaq UNIVERSITAS PGRI SEMARANG
  • Setyoningsih Wibowo

Keywords:

Sistem Informasi, Analisa, Nomor Darurat, Android.

Abstract

Perkembang teknologi informasi merupakan salah satu faktor penunjang meningkatnya penyebaran informasi di masyarakat. Maka dari itu dengan adanya sebuah sistem informasi yang lebih cepat maka dapat mendukung tingkat penyebaran informasi bermanfaat di masyarakat, dengan adanya sistem ini masyarakat akan lebih mudah mencari informasi yang mereka inginkan. Saat ini BID TI POLRI POLDA JATENG masih sulit untuk memberikan pendekatan di masyarkat tentang pentingnya mengetahui nomor darurat di kota semarang. Proses pembutatan sistem informasi ini sangat mungkin terjadi kesalahan dalam perancangan sistemnya, serta memakan waktu lama dalam proses pembuatanya. Oleh karena itu dibangun sebuah sistem informasi nomor darurat  menggunakan metode Waterfall berbasis Android untuk mengatasi masalah dalam perancangan dan pembuatan sistem informasi agar mempermudah proses Analisa kesalahan di dalam sistem tersebut. Pembangunan sistem informasi Android ini menggunakan software android studio, corel draw , dll. Adapun tahapannya yaitu Analisa kebutuhan, desain sistem, penulisan kode program, penerapan program. Hasil sistem informasi pada BID TI POLRI POLDA JATENG dapat dijalankan pada smartphone maupun Tablet oleh masyarakat untuk mencari sebuah informasi nomor darurat di semarang. Dalam aplikasi ini terdapat beberapa menu, yaitu Menu Home yang menampilkan daftar nomor darurat di Semarang, Menu Maps yang menampilkan daftar maps lokasi dari tempat-tempat penting di Semarang, dan Menu Derek yang menampilkan daftar nomor penyedia jasa derek di Semarang.

References

V. DAFTAR PUSTAKA
[1] G.Axella, “Tutorial membuat aplikasi android sederhana di android studio”, [Online]. Tersedia: https://medium.com/@axella.gerald/tutorial-membuat-aplikasi-android-sederhana-di-android-studio-1010d8f7b2ca [Diakses: 20 Agustus 2020].
[2] Guntoro, “Cara Membuat Splash Screen dengan Mudah di Android
[3] Mudah di Android Studio, Badoystudio, 2019 [Diakses: 23 Agustus 2020].
[4] S.Muhammad, “Tutorial Membuat Button Link Action Android Redirect Website”, [Online]. Tersedia: https://www.ngulikode.com/2016/04/tutorial-membuat-button-link-action.html [Diakses: 25 Agustus 2020].
[5] A.Hanif, “Belajar Mengimplementasikan Google Maps di Android Studio #1”, [Online].Tersedia: https://medium.com/@hanifabdullah7/belajar-mengimplementasikan-google-maps-di-android-studio-1-b971022d5f9a [Diakses: 25 Agustus 2020].
[6] Guntoro, “Membuat UI Dashboard Menu Menarik pada Android Studio”, [Online].Tersedia: https://badoystudio.com/membuat-ui-dashboard-menu-menarik-pada-android-studio/ [Diakses: 30 Agustus 2020].

Downloads

Published

2021-01-17

Issue

Section

Articles