KLASTERISASI PERKARA PELANGGARAN LALU LINTAS MENGGUNAKAN ALGORITMA K-MEANS DAN DAVIES-BOULDIN INDEX

Authors

  • Abdussalam Abdussalam
  • Fikria Af’idatun Nisa
  • Ajib Susanto
  • Elkaf Rahmawan Pramudya
  • Ibnu Utomo Wahyu Mulyono

Abstract

Pengadilan Negeri Slawi adalah sebuah lembaga yang menyelesaikan berbagai macam perkara diantaranya yaitu perkara pelanggaran lalu lintas. Ketertiban lalu lintas di jalan sangat penting bagi tiap pengendara di jalan raya, kurangnya akan kesadaran dan perilaku buruk para pengendara akan kedisiplinan berlalu lintas berakibat banyaknya data tilang yan diterima oleh Pengadilan Negeri Slawi. Data yang banyak tersebut belum sepenuhnya dimanfaatkan untuk kepentingkan terkait. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis dan mengelompokan data perkara pelanggaran lalu lintas tahun 2017 dengan metode K-Means supaya mempermudah untuk mengetahui jenis pelanggaran yang sering kali dilakukan oleh penguna kendaraan. Dimana atribut yang ditentukan sebanyak 5 atribut yaitu no register pelanggaran, form, pasal pelanggaran, jenis kendaraan, dan jenis kelamin. metode evaluasi cluster menggunakan metode Davies Bouldin Index (DBI) dengan 3 cluster dihasilkan 0,100.

Downloads

Published

2021-01-09

Issue

Section

Articles