Peningkatan Hasil Belajar melalui Media “Papa Biber” pada Materi Bilangan Berpangkat Peserta Didik Kelas IX SMP N 6 Semarang

Authors

  • Alifia Shabrina Universitas PGRI Semarang

Keywords:

hasil belajar, media pembelajaran, bilangan berpangkat

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil pembelajaran matematika peserta didik pada materi
bilangan berpangkat di Kelas IX-C SMP N 6 Semarang melalui media “PAPA BIBER”. Dengan jumlah
subjek pada penelitian ini adalah 32 anak. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
yang dilaksanakan selama dua siklus. Sebelum masuk pada siklus pertama dilakukan tahapan Pra Siklus
untuk melaksanakan pre-test untuk melihat kemampuan awal dan kesiapan belajar peserta didik.
Selanjutnya pada Siklus I terdiri dua pertemuan yaitu pelaksanaan proses pembelajaran materi bilangan
berpangkat dengan model pembelajaran tanpa menggunakan media pembelajaran. Pada siklus II terdiri
dari dua pertemuan yaitu pada pertemuan pertama dilaksanakan proses pembelajaran menggunakan
media pembelajaran yang mendukung dalam materi Bilangan Berpangkat yang disebut Media Papa
Biber dan pertemuan kedua ialah peserta didik melakukan post test sebagai hasil pembuktian bahwa
dengan media pembelajaran menjadi lebih baik. Analisis data dihitung berdasarkan nilai ketuntasan
peserta didik dan rata-rata kelas di setiap siklusnya. Pada tahap Pra Siklus, hanya 9,3% peserta didik
yang tuntas dalam mengerjakan soal pre-test dengan rata-rata kelas 42,3, kemudian pada Siklus I
terdapat 34,3% peserta didik yang tuntas dan rata-rata kelasnya 69,5 terlihat bahwa pada Siklus I nilai
rata-rata kelas masih dibawah nilai KKTP. Selanjutnya setelah dilakukan pembelajaran dengan media
pembelajaran pada Siklus II didapat peningkatan nilai hasil belajar peserta didik melalui post-test yaitu
84,3% peserta didik yang tuntas dan nilai rata-rata kelas naik menjadi 90. Sehingga dapat disimpulkan
bahwa terjadi peningkatan hasil belajar peserta didik melalui Media Papa Biber pada materi bilangan
berpangkat.

References

Audie, Nurul. 2019. Peran Media

Pembelajaran Meningkatkan Hasil

Belajar Peserta Didik. Prosiding

Seminar Nasional Pendidikan FKIP.

Vol. 2, No.1, 2019, hal. 586-595.

Budhiharti, S.J. dan Suyitno, H. (2017).

Analisis Kemampuan Pemecahan

Masalah Matematika Ditinjau dari

Karakter Kreatif dalam

Pembelajaran MEA Berbantuan

Modul Scientific. Unne.

Dakhi, S. (2020). Peningkatan Hasil

Belajar Siswa. Jurnal Education and

Development, 8(2), 468–470.

https://www.kompasiana.com/rang

ga93/55292bc6f.

D. R. Utari. M. Y. S. Wardana. A. T.

Damayani.(2019). “Analisis

Kesulitan Belajar Matematika

dalam Menyelesaikan Soal Cerita”,

vol. 3, no. 4.

Hanum, Farida. (2019). Penggunaan

Media Audiovisual Untuk

Meningkatkan Kualitas Belajar

Tentang Bilangan Berpangkat Dan

Bilangan Akar Dua Dan Tiga Pada

Siswa Kelas V SD Negeri 50

Bengkalis TP 2018/2019. Jurnal

Pendidikan Tambusai.

Nurrita, Teni. (2018). Pengembangan

Media Pembelajaran Untuk

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa.

Misykat, Volume 03, Nomor 01, Juni

Rahman, Sunarti. (2021). Pentingnya

Motivasi Belajar Dalam

Meningkatkan Hasil Belajar.

Prosiding Seminar Nasional

Pendidikan Dasar. Pascasarjana

Universitas Negeri Gorontalo. 25

NOVEMBER 2021 ISBN 978-623-

-2-8

Solikah, Halimatus. (2020). Pengaruh

Penggunaan Media Pembelajaran

Interaktif Quizizz Terhadap

Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa

Pada Materi Teks Persuasif Kelas

Viii Di Smpn 5 Sidoarjo Tahun

Pelajaran 2019/2020. Jurnal

Universitas Negeri Surabaya.

S. R. E. Safitri. A. Setyawan. (2020).

“Analisis Kesulitan Belajar

Matematika pada Materi Bangun

Ruang Kelas V SDN Banyuajuh 6

Tahun Ajaran 2019/2020”,

Prosiding Nasional Pendidikan :

LPPM IKIP PGRI Bojonegoro, vol. 1,

no. 1, 2020.

Zaleha. (2019) Meningkatkan Aktivitas

dan Hasil Belajar Siswa Materi

Bilangan Berpangkat dan Bentuk

Akar Melalui Pendekatan Kooperatif

Tipe Think Pair Share (TPS) Pada

Siswa Kelas IX B SMP Negeri 1

Upau. Jurnal Penelitian Tindakan

dan Pendidika. 5(2)-2019.

Downloads

Published

2023-11-30

How to Cite

Shabrina, A. (2023). Peningkatan Hasil Belajar melalui Media “Papa Biber” pada Materi Bilangan Berpangkat Peserta Didik Kelas IX SMP N 6 Semarang. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru, 1(2), 1442–1447. Retrieved from https://conference.upgris.ac.id/index.php/psnppg/article/view/5279

Issue

Section

Prosiding 2023