Peningkatan Hasil Belajar Siswa melalui Model Problem Based Learning Berbantuan Media Puzzle pada Tema Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup Kelas III B SDN Rejosari 01

Authors

  • Puji Lestari Universitas PGRI Semarang

Keywords:

Hasil Belajar Siswa, Problem Based Learning, Puzzle

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan model Problem Based Learning
menggunakan media Puzzle terhadap peningkatan aktivitas dan hasil belajar siswa. Penelitian tindakan
kelas ini dilaksanakan pada siswa Kelas III B di SDN Rejosari 01 dengan subjek penelitian 27 siswa.
Penelitian ini dilaksanakan selama 2 siklus, yang setiap siklusnya terdiri dari 2 pertemuan. Variabel
bebas pada penelitian ini adalah Problem Based Learning menggunakan media Puzzle, sedangkan
variabel terikat pada penelitian ini adalah hasil belajar siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan
dengan teknik tes, observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan merupakan
analisis data kualitatif dan analisis data kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan.
Pada aktivitas belajar siswa mengalami peningkatan pada siklus I sebesar 60% dan siklus II meningkat
menjadi 83%. Hasil belajar siswa pada siklus I sebesar 60% rata-rata nilai 73,5 pada pertemuan I
memperoleh 56% dan mengalami peningkatan pertemuan II memperoleh 63%. Pada siklus II
meningkat menjadi 91% rata-rata nilai 87 pada pertemuan I memperoleh 89% dan mengalami
peningkatan pertemuan II memperoleh 93%. Hal ini dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa dapat
meningkat melalui model pembelajaran Problem Based Learning berbantuan media puzzle di kelas III
B SDN Rejosari 01.

References

Anugraheni. (2018). Meta Analisis Model

Pembelajaran Problem Based

Learning Dalam Meningkatkan

Keterampilan Berpikir Kritis Di

Sekolah Dasar [A Meta-Analysis Of

Problem-Based Learning Models In

Increasing Critical Thinking Skills In

Elementary Schools]. Polyglot:

Jurnal Ilmiah.

Darmawan, L. A.,dkk. 2019.

“Pengembangan Media Pu le Susun

Kotak pada Tema Ekosistem”. Jurnal

Penelitian dan Pengembangan

Pendidikan, Volume 3, Nomor 1

(hlm.14-17).

Darwis, U. (2023). Penerapan Model

Pembelajaran Problem Based

Learning Dengan Media Puzzle

Untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Siswa Pada Tema Benda Di Sekitarku

Di Kelas III SD Abdi Sukma Kota

Medan. EduGlobal: Jurnal

Penelitian Pendidikan, 2(3), 284-

Ejin, S. (2016). Pengaruh model problem

based learning (PBL) terhadap

pemahaman konsep dan

keterampilan berpikir kritis siswa

kelas IV SDN Jambu Hilir Baluti 2

Pada Mata Pelajaran Ilmu

Pengetahuan Alam. Jurnal

Pendidikan, 1(1), 65–71.

Fakhriyah, Fina., Sumaji., dan Roysa, Mila.

Pengaruh Model Problem

Based Instruction dalam

Mengembangkan Kemampuan

Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar.

Jurnal Konseling GUSJIGANG. 2

(1): 781-790.

Falahudin, Iwan. 2014. Pemanfaatan

Media dalam Pembelajaran. Jurnal

Lingkar Widyaiswara, 1 (4): 104-

Hidayat Sholeh. 2013. Pengembangan

Kurikulum Baru. Bandung: PT

Remaja Rosdakarya.

Herawati, H., & Hairussoleh, H. (2021).

Media Pembelajaran Karakter Anak

Usia Dini dengan Pendekatan

Animasi 2D untuk Meningkatkan

Pengetahuan Anak pada Raudhatul

Athfal Albarokah. Jurnal Insan

Unggul, 9(2), 143-169.

Kadir, A. (2012). Dasar-Dasar

Pendidikan. Jakarta : Kencana

Prenada Media.

Kamarianto, et al. (2018). Penerapan

Model Pembelajaran Problem Based

Learning untuk Meningkatkan Hasil

Belajar IPS Siswa Kelas IV SD Negri

Kecamatan Sinaboi. Jurnal

Online Mahasiswa (JOM) Bidang

Keguruan dan Ilmu Pendidikan,

(1), 1-12.

Kunandar. (2012). Langkah Mudah

Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta:

Rajawali Pers.

Mallewai, I. H. (2019). PENERAPAN

PEMBELAJARAN TEMATIK BAGI

GURU MADRASAH. Baruga:

Jurnal Ilmiah, 9(2), 29-41.

Nafiah, Yunin Nurin. 2014. Penerapan

Model Problem-Based Learning

untuk Meningkatkan Keterampilan

Berpikir Kritis dan Hasil Belajar

Siswa. Jurnal Pendidikan Vokasi, 4

(1): 125-143.

Situmorang, M, A. 2012. Meningkatkan

kemampuan memahami wacana

melalui media pembelajaran puzzle.

Jurnal Bahasa, 2(1):45-54.

Sukartini, N.N. (2022). Penerapan Model

Problem Based Learning berbantuan

Evaluasi Quizizz untuk

Meningkatkanhasil Belajar IPS.

Indonesian Journal of Educational

Development, 3(1), 73-82.

Suyadi. (2010). Panduan Penelitian

Tindakan Kelas. Yogyakarta: Diva

Press.

Taufiq, A. (2014). Pendidikan Anak di SD.

Jakarta : Universitas Terbuka.

Wijaya, E. Y., Sudjimat, D. A., & Nyoto, A.

(2016, September). Transformasi

pendidikan abad 21 sebagai tuntutan

pengembangan sumber daya

manusia di era global. In Prosiding

Seminar Nasional Pendidikan

Matematika (Vol. 1, No. 26, pp. 263-

.

Downloads

Published

2023-11-30

How to Cite

Lestari, P. (2023). Peningkatan Hasil Belajar Siswa melalui Model Problem Based Learning Berbantuan Media Puzzle pada Tema Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup Kelas III B SDN Rejosari 01. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru, 1(2), 2644–2652. Retrieved from https://conference.upgris.ac.id/index.php/psnppg/article/view/5422

Issue

Section

Prosiding 2023