Upaya Layanan Bimbingan Klasikal Dengan Metode Diskusi Dalam Mengurangi Prokrastinasi Akademik Siswa Kelas XI- 2 SMA Negeri 2 Semarang

Authors

  • ARIS NURUL ROHMAH UNIVERSITAS PGRI SEMARANG
  • Heri Saptadi Ismanto UNIVERSITAS PGRI SEMARANG
  • AJENG DIANASARI

Keywords:

layanan bimbingan klsikal, metode diskusi, prokrastinasi akademik

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi dilatarbelakangi oleh siswa yang masih memiki tingkat prokrastinasi akademik yang tinggi. Penelitian ini mengkaji masalah prokrastinasi akademik siswa yang masih tinggi. Selanjutnya diberikan tindakan berupa penerapan layanan bimbingan klasikal metode diskusi.

Penelitian ini dilakukan di SMAN 2 Semarang. Subjek penelitian adalah siswa kelas XI-2 yang berjumlah 36 siswa mengalami masalah terkait prokrastinasi akademik. Hasil dari penelitian yang dilakukan yaitu diperoleh pengurangan nilai yang signifikan, dengan hasil rata-rata pra siklus 92%, siklus I: 75 % dan siklus II berjumlah 44%. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa layanan bimbingan klasikal metode diskusi dalam upaya mengurangi prokrastinasi akademik peserta didik kelas XI-2 SMAN 2 Semarang terdapat adanya pengurangan prokrastinasi akademik peserta didik

References

Schraw, Wadkins & Olafson. (2007). Doing the things we do : a grounded theory of academic procrastination. Jurnal of Education Psychology. 99(1). 12-25.

diunduh tanggal 12 November 2018

pukul 09.23.

Fauziah, H. H. (2016). Fakor-Faktor Yang Mempengaruhi Prokrastinasi Akademik Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Uin Sunan Gunung Djati Bandung. Psympathic : Jurnal Ilmiah Psikologi, 2(2), 123–132

Surijah E., A. & Tjundjing, S.(2014). Mahasiswa Versus Tugas: Prokrastinasi Akademik dan Conscientiousness.Anima, Indonesian Psychological Journal2014, Vol. 22, No. 4, 352-374

Suhadianto, & Ninda, P. (2019). Eksplorasi Faktor Penyebab, Dampak dan Strategi Untuk Penanganan Prokrastinasi Akademik Pada Mahasiswa. Jurnal RAP (Riset Aktual Psikologi Universitas Negeri Padang), 10(2), 204-223.

Lailatul Mufidah & Mochamad Nursalim, “Penggunaan bimbingan klasikal dengan teknik diskusi kelompok untuk meningkatkan minat belajar siswa, jurnal Bimbingan konseling Vol 11: 2, desember 2010: hal 6

Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik . Jakarta: Rineka Citra.

Downloads

Published

2024-12-27

How to Cite

NURUL ROHMAH, A., Saptadi Ismanto, H., & DIANASARI, A. (2024). Upaya Layanan Bimbingan Klasikal Dengan Metode Diskusi Dalam Mengurangi Prokrastinasi Akademik Siswa Kelas XI- 2 SMA Negeri 2 Semarang. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru, 2(1), 198–205. Retrieved from https://conference.upgris.ac.id/index.php/psnppg/article/view/6083

Issue

Section

Bimbingan dan Konseling