Peningkatan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Melalui Project Based Learning Siswa Kelas V SDN Karanganyar Gunung 02 Semarang
Keywords:
Academic Achievement, Indonesian Language, project Basead LearningAbstract
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar siswa kelas V SDN Karanganyar Gunung 02 Semarang. Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus yang dilaksanakan secara kolaboratif dimana setiap siklus terdapat dua pertemuan. Subjek dalam penelitian ini yaitu ada 28 siswa yang terdiri dari 11 siswa laki – laki dan 17 siswa perempuan. Prosedur penelitian ini dimulai dari tahap perencanaan (planning), pelaksanaan (action), observasi (observation), dan refleksi (reflecting). Teknik yang digunakan berupa tes dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa berdasarkan data pratindakan dari 28 siswa diketahui persentase ketuntasan prestasi belajar siswa sebesar 32,14% pada kualifikasi rendah dengan nilai rata – rata kelas 65. Setelah dilakukan tindakan siklus 1, persentase ketuntasan prestasi belajar siswa meningkat menjadi 57,14% pada kualifikasi sedang dengan nilai rata – rata kelas 69. Kemudian pada siklus 2, persentase meningkat menjadi 78,57% pada kualifikasi tinggi dengan nilai rata – rata kelas 81
References
DAFTAR PUSTAKA
Abdulloh, dkk. (2022). Peningkatan dan Pengembangan Prestasi Belajar Peserta Didik.
Ponorogo : Uwais Inspirasi Indonesia.
Ardianti, S. D., Pratiwi, l. A., Kanzunnudin, M. (2017). Implementasi Project Based Learning (PjBL) Berpendekatan Science Edutainment Terhadap Kreativitas Peserta Didik. Jurnal Edukatika: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 7 (2), 145-150.
https://doi.org/10.24176/re.v7i2.1225
Arikunto, Suharsimi, dkk. (2015). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta : PT Bumi Aksara.
Arikunto, Suharsimi. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : PT Rineka Cipta.
Aslihah, Nining. (2023). Peran Orang Tua dan Guru Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa.
Lombok Tengah : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia.
Erisa, Hera. Agnes Herlina Dwi Hadiyanti. Albertus Saptoro. (2021). Model Project Based Learning Untuk Meningkatkan Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Dasar, 12 (1) . https://doi.org/10.21009/jpd.v12i01.20754
Gasong, Dina. (2018). Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Deepublish.
Hartata, Rus. (2020). Meningkatkan Motivasi dan Prestasi Belajar Sejarah Dengan Problem Based Learning (PBL). Klaten : Penerbit Lakeisha.
Hidayat, Ahmad. (2021). Menulis Narasi Kreatif Dengan Model Project Based Learning dan Musik Instrumental Teori dan Praktik di Sekolah Dasar. Yogyakarta : Penerbit Deepublish.
Khairani, Eka Ulfa, dkk. (2023). Penerapan Pembelajaran Bahasa Indonesia Berbasis Teks di SDN 95/II Muara Bungo. Jurnal Penelitian Guru Indonesia, 3 (6). https://doi.org/10.58578/tsaqofah.v3i6.1669
Lestari, Ina., Ilhami, Aldeva. (2022). Penerapan Model Project Based Learning Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa SMP : Systematic Review. Lensa (Lentera Sains) : Jurnal Pendidikan IPA, 12 (2), 135-144.
http://jurnallensa.web.id/index.php/lensa
Maghfiroh, Nazilatul. (2022). Bahasa Indonesia Sebagai Alat Komunikasi Masyarakat Dalam Kehidupan Sehari – Hari. Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi, 19 (2). https://doi.org/10.47007/jkomu.v19i02.516
Mawarni. Fitriyana dan Yessi Fitriani. (2019). Peningkatan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Materi Pokok Teks Eksposisi di Kelas X IPA 2 SMA Negeri 1 Sembawa Kabupaten Banyuasin. Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia, 9 (2). https://doi.org/10.31851/pembahsi.v9i2.4293
Setiawan, Agus. (2022). Model Project-Based Learning Pengendalian Terbuka (Open Loop) Secara Digit. Bekasi : Penerbit Mikro Media Teknologi.
Sugiharyanti, Endang. (2022). Penerapan Model Project Based Learning Berbantuan Moodle E- Learning untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Bahasa Inggris. Jurnal Karya Ilmiah Guru, 7 (2). https://doi.org/10.51169/ideguru.v7i2.364
Syamsiyah, Nur. (2016). Pembelajaran Bahasa Indonesia Di SD Kelas Tinggi. Magetan : CV. AE Media Grafika.
Undang – Undang republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Pendidikan Nasional