112. Improving the Seventh Grade Students Reading Comprehension of Descriptive Text using the Gallery Walk Technique at SMP Negeri 6 Semarang YearS of 2022-2023

Authors

  • Anisa Nur Azizah Universitas PGRI Semarang
  • Titik Setyowati Universitas PGRI Semarang
  • Wiyaka SMP Negeri 6 Semarang

Keywords:

Pemahaman Membaca, Gallery Walk, Teks Deskriptif

Abstract

 

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman membaca siswa dalam teks deskriptif dengan menerapkan teknik gallery walk. Penelitian ini mengambil 32 siswa sebagai subjek di kelas 7G SMP Negeri 6 Semarang. Metode penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas yang menerapkan 2 siklus dimana setiap siklus perencanaan meliputi tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Metode yang digunakan untuk analisis data dalam penelitian ini adalah pengumpulan data dan penyajian data. Pada penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan kemampuan membaca teks deskriptif siswa dengan menggunakan teknik gallery walk. Pada pra siklus skor rata-rata 70 dengan ketuntasan 56%, pada siklus I 78 dengan ketuntasan 78%, dan pada siklus II 86 dengan ketuntasan 97%.

Downloads

Published

2023-07-03

How to Cite

Azizah, A. N., Setyowati, T., & Wiyaka. (2023). 112. Improving the Seventh Grade Students Reading Comprehension of Descriptive Text using the Gallery Walk Technique at SMP Negeri 6 Semarang YearS of 2022-2023. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru, 1(1), 1023–1031. Retrieved from https://conference.upgris.ac.id/index.php/psnppg/article/view/4049

Issue

Section

Prosiding 2023