Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa melalui PBL-CRT Berbantuan Google Sites

Authors

  • Nur Fitrianingsih Universitas PGRI Semarang

Keywords:

Pemecahan Masalah, PBL-CRT, Google Sites

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika
kelas XI pada materi komposisi fungsi melalui model pembelajaran Problem Based Learning (PBL)
dengan menggunakan pendekatan pembelajaran Culturally Responsive Teaching (CRT) berbantuan
google sites. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilakukan dengan dua siklus.
Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI-7 di salah satu sekolah negeri di Semarang. Penelitian ini
dilakukan pada semester ganjil tahun 2023/2024. Penelitian ini menerapkan model pembelajaran PBL
dengan pendekatan CRT berbantuan google sites. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa
observasi dan tes. Teknik analisis data yang digunakan adalah statistika deskriptif. instrumen yang
digunakan dalam penelitian ini adalah lembar observasi kemampuan pemecahan masalah, lembar
observasi guru, lembar observasi siswa dan soal tes (essay). indikator keberhasilan dalam penelitian ini
adalah meningkatnya ketuntasan prestasi belajar peserta didik dan meningkatnya kemampuan
pemecahan masalah matematika. Pada ketuntasan prestasi belajar siswa pada pra siklus mencapai 47%,
siklus 1 terdapat peningkatan mencapai 61% dan siklus 2 mencapai 77%. Pada kemampuan pemecahan
masalah meningkat berdasarkan indikator memahami masalah meningkat sebesar 21%, menentukan
penyelesaian meningkat sebesar 21%, melaksanakan rencana meningkat sebesar 20%, dan pada tahap
memeriksa kembali meningkat sebesar 25%.

References

Ahmil Rizki, R., Sudihartinih, E.,

Prabawanto, S., & Pgri, S. (2023).

Kemampuan Pemecahan Masalah

Matematika Siswa Smp Pada Materi

Persegi Panjang Berdasarkan

Kelompok Gaya Kognitif Field

independent. Differential: Journal

on Mathematics Education (Vol. 1,

issue 1).

Azizah., Roza, Y., & Riau, U. (2019).

Kemampuan Pemecahan Masalah

Matematika Siswa Pada Materi

Peluang Berdasarkan Self-Regulated

Learning (S-Rl). JRPM, 4(1), 23–31.

https://doi.org/10.15642/jrpm.20i9.

-31

Gay, G. (2018). Culturally responsive

teaching: Theory, research, and

practice. teachers college press.

Kusumaningtyas, S.I. (2022). Penggunaan

Google Sites Dan Video

Pembelajaran Selama Pandemi

Covid-19 Pada Materi Dimensi

Tiga. SCIENCE: Jurnal inovasi

Pendidikan Matematika Dan

iPA, 2(1), 1-9

Nadhifa, N., Maimunah, M., & Roza, Y.

(2019). Analisis Kemampuan

Pemecahan Masalah Siswa pada

Materi Bangun Ruang Sisi Datar.

NUMERICAL: Jurnal Matematika

Dan Pendidikan Matematika, 63–

https://doi.org/10.25217/numerical.

v3i1.477

Maryono, M., Sinulingga, K., Nasution, D.,

& Sirait, R. (2021). Pengembangan

Perangkat Pembelajaran Fisika

Berbasis Kultur Budaya Jawa Melalui

Pendekatan Culturally Responsive

Teaching. Jurnal Pendidikan

Fisika, 10(1), 13-24.

Novianti, E., Yuanita, P., & Maimunah.

(2020). Pembelajaran berbasis

masalah dalam meningkatkan

kemampuan pemecahan masalah

matematika. JELMaR : Journal of

Education and Learning

Mathematics Research, 1(1), 65-

Oktaviana, D., & Haryadi, R. (2020).

Pengaruh Model Pembelajaran

Problem Based Learning (Pbl)

Terhadap Kemampuan Pemecahan

Masalah Mahasiswa. AKSiOMA:

Jurnal Program Studi Pendidikan

Matematika, 9(4), 1076.

https://doi.org/10.24127/ajpm.v9i4.

Sutrisno, S., Zuliyawati, N., & Setyawati, R.

D. (2020). Efektivitas Model

Pembelajaran Problem-Based

Learning dan Think Pair Share

Berbantuan Geogebra Terhadap

Kemampuan Pemecahan Masalah

Matematika. Journal of Medives :

Journal of Mathematics Education

iKiP Veteran Semarang, 4(1), 1.

https://doi.org/10.31331/medivesvet

eran.v4ii.930

Tikasari Qomariyah, N., Farid Nasrulloh,

M., Lilawati, E., Wahab Hasbullah

Tambakberas Jombang, A., Studi

Pendidikan Matematika, P., ilmu

Pendidikan, F., & Abdul Wahab

Hasbullah Tambakberas Jombang,

U. K. (2020). Penerapan Model

Problem Based Learning Untuk

Meningkatkan Kemampuan

Pemecahan Masalah Matematika

Pada Materi Sistem Persamaan

Linier Tiga Variabel Bagi Siswa Kelas

X Mia Ma-Nizhamiyah Ploso.

Triana Safitri, S., Darminto, B. P., &

Purwaningsih, W. i. (2023).

Pengembangan Media Pembelajaran

Matematika Berbasis Web Berbantu

Geogebra untuk Meningkatkan

Pemahaman Konsep Siswa SMP.

Turhusna, D., & Solatun, S. (2020).

Perbedaan individu Dalam Proses

Pembelajaran. Jurnal Pendidikan

islam Anak Usia Dini (Vol. 2, issue 1).

https://ejournal.stitpn.ac.id/index.p

hp/assabiqun

Vera, T. O., Yulia, P., & Rusliah, N. (2021).

Peningkatan Kemampuan

Pemecahan Masalah Matematika

Melalui Model Problem Based

Learning dengan Menggunakan Soal-

soal Berbasis Budaya Lokal. in Jurnal

ilmu-ilmu Pendidikan dan Sains

(Vol. 9, issue 01).

Zainal, N. F. (2022). Problem Based

Learning pada Pembelajaran

Matematika di Sekolah Dasar/

Madrasah ibtidaiyah. Jurnal

Basicedu, 6(3), 3584–3593.

https://doi.org/10.31004/basicedu.v

i3.2650

Downloads

Published

2023-11-30

How to Cite

Fitrianingsih, N. (2023). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa melalui PBL-CRT Berbantuan Google Sites. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru, 1(2), 1389–1400. Retrieved from https://conference.upgris.ac.id/index.php/psnppg/article/view/5272

Issue

Section

Prosiding 2023