Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis pada Model Project-Based Learning Berbantuan Google SpreadSheet

Authors

  • Risma Andini Universitas PGRI Semarang

Keywords:

Kemampuan Pemecahan Masalah, PjBL, Google Spreadsheet

Abstract

Kemampuan pemecahan masalah matematis merupakan salah satu keterampilan yang diperlukan
untuk pendidikan pada abad ke-21. Kemampuan pemecahan masalah matematis peserta didik dapat
mencapai hasil yang maksimal, guru diharapkan dapat memberikan kegiatan pembelajaran yang
memfasilitasi peserta didik dalam menyelesaikan permasalahan matematika dengan pembelajaran yang
berpusat pada peserta didik, yaitu model Project-Based Learning (PjBL) berbantuan google
spreadsheet. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan pemecahan peserta
didik menggunakan model project-based learning berbantuan google spreadsheet. Penelitian ini
merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian ini terdiri dari 2 siklus yang masing-masing
menggunakan tahapan perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Instrumen yang digunakan
yaitu tes kemampuan pemecahan masalah matematis dan lembar observasi. Populasi pada penelitian
yang dilakukan adalah peserta didik kelas XI di salah satu sekolah menengah kejuruan Kota Semarang.
Indikator keberhasilan dalam penelitian ini adalah meningkatnya ketuntasan hasil belajar pada
kemampuan pemecahan masalah matematis peserta didik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa
kemampuan pemecahan masalah matematis peserta didik pada pembelajaran model project-based
learning dengan berbantuan google spreadsheet pada siklus 1 dan siklus 2 mencapai ketuntasan belajar
secara klasikal. Adanya peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis peserta didik di mana

pada siklus 1 diperoleh ketuntasan peserta didik 69% dan peserta didik yang belum tuntas 31%. Rata-
rata nilai pada siklus 1 diperoleh 78,56. Pada siklus 2 diperoleh ketuntasan belajar mencapai 100% dan

rata-rata nilainya pada siklus 2 adalah 84,67.

References

Difinubun, F. A., Makmuri, & Hidajat, F. A.

(2022). Analisis kebutuhan modul

ajar matematika untuk meningkatkan

kemampuan pemecahan masalah

siswa SMK kelas X. Journal of

Nusantara Education, 2(4), 853–864.

https://doi.org/10.57176/jn.v2i1.38

Komarudin, K., Puspita, L., Suherman, S.,

& Fauziyyah, I. (2020). Analisis

Pemahaman Konsep Matematis

Peserta Didik Sekolah Dasar: Dampak

Model Project Based Learning Model.

DIDAKTIKA TAUHIDI: Jurnal

Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 7(1),

https://doi.org/10.30997/dt.v7i1.189

Mabruri, M. I. (2022). Simulasi Rasio dan

Proporsi Menggunakan Google

Spreadsheet. Jurnal Didaktika

Pendidikan Dasar, 6(1), 347–368.

https://doi.org/10.26811/didaktika.v

i1.643

Muyassaroh, I., Mukhlis, S., & Ramadhani,

A. (2022). Model Project Based

Learning melalui Pendekatan STEM

untuk Meningkatkan Kemampuan

Pemecahan Masalah Siswa SD. 8(4),

–1616.

https://doi.org/10.31949/educatio.v8

i4.4056

Nurfitriyanti, M. (2016). Model

Pembelajaran Project Based Learning

Terhadap Kemampuan Pemecahan

Masalah Matematika. Formatif:

Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA,

(2), 149–160.

https://doi.org/10.30998/formatif.v6

i2.950

Octaviyani, I., Kusumah, Y. S., & Hasanah,

A. (2020). Peningkatan Kemampuan

Berpikir Kreatif Matematis Siswa

Melalui Model Pembelajaran Inquiri.

AXIOM : Jurnal Pendidikan Dan

Matematika,

(2), 124.

https://doi.org/10.30821/axiom.v9i2

.7208

Safithri, R., Syaiful, S., & Huda, N. (2021).

Pengaruh Penerapan Problem Based

Learning (PBL) dan Project Based

Learning (PjBL) Terhadap

Kemampuan Pemecahan Masalah

Berdasarkan Self Efficacy Siswa.

Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan

Matematika,

(1), 335

–346.

https://doi.org/10.31004/cendekia.v

i1.539

Shoimah, R. N., & Syafi’aturrosyidah, M.

(2021). Penggunaan Media

Pembelajaran Konkrit Untuk

Meningkatkan Aktifitas Belajar

dan

Pemahaman Konsep Pecahan Mata

Pelajaran Matematika Siswa Kelas III MI Ma’arif NU Sukodadi-Lamongan. 4(2), 1–18.

Sriwahyuni, K., & Maryati, I. (2022).

Kemampuan Pemecahan Masalah

Matematis Siswa pada Materi

Statistika. Inomatika,

(2), 335

–344.

https://doi.org/10.35438/inomatika

.

v4i1.279

Suryani, M., Heriyanti, L., & Artia, T.

(2020). Analisis Kemampuan

Pemecahan Masalah Siswa

Berdasarkan Kemampuan Awal

Matematika Mosharafa. Jurnal

Pendidikan Matematika.

, 119

–130.

Widyaningrum, F. C., Sulistyowati, C. A., &

Feriady, M. (2021). Model Project

Based Learning Berbantuan Google

Spreadsheet

dalam Meningkatkan

Hasil Belajar

dan Keterampilan 4

C

Siswa. 04(01), 72

–81.

Downloads

Published

2023-11-30

How to Cite

Andini, R. (2023). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis pada Model Project-Based Learning Berbantuan Google SpreadSheet. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru, 1(2), 1401–1411. Retrieved from https://conference.upgris.ac.id/index.php/psnppg/article/view/5273

Issue

Section

Prosiding 2023