Peningkatan Hasil Belajar melalui Model Problem Based Learning Berbantuan Media Engklek untuk Meningkatkan Hasil Belajar pada Mata Pelajaran IPAS Siswa Kelas V di Sekolah Dasar

Authors

  • Laili Purnamasari Universits PGRI Semarang

Keywords:

Hasil Belajar, Model Problem Based Learning, Media Engklek, IPAS

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan hasil belajar melalui model Problem Based Learning berbantuan media engklek pada mata Pelajaran IPAS siswa kelas V. Jenis penelitian yang digunakan di adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian adalah siswa kelas V di SD Al-Madinah Semarang tahun pelajaran 2023/2024 sebanyak 28 siswa sebagai penerima tindakan, sedangkan yang memberikan tindakan adalah peneliti dan wali kelas V. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, tes setiap siklus dan dokumentasi. Penelitian tindakan kelas ini dilakukan dalam dua siklus yang dimana tiap-tiap siklus terdiri dari perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi. Hasil penelitian menyatakan bahwa hasil kognitif telihat dari pra siklus 17,9

% siswa tuntas dan 82,1% siswa tidak tuntas. Siklus I memperoleh ketuntasan sebesar 42,9% dan 57,1% tidak tuntas. Sedangkan, pada siklus II dilakukan refleksi sehingga mengalami peningkatan dari siklus I dengan capaian ketuntasan sebesar 89,3 % siswa tuntas dan 10,7%   siswa tidak tuntas. Dengan menerapkan model Problem Based Learning berbantuan media engklek memudahkan siswa dan membuat kegiatan pembelajaran menjadi menyenangkan sehingga hasil belajar siswa pada mata Pelajaran IPAS kelas V mengalami peningkatan disetiap siklus.

References

Angga & Iskandar, S.(2022). Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Mewujudkan Merdeka Belajar di Sekolah Dasar. Jurnal Besicedu, 6(3), 5296-5301

Fauzi, A., & Luluilmaknum, U.(2019). Etnomatematika pada Permainan Dengklaq Sebagai Media Pembelajaran Matematika. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 8(3), 408-

Fauziah et al. (2020). Engklek Gen 4.0 (Studi Etnomatematika: Permainan Tradisional Engklek Sebagai Media Pembelajaran Matematika). Jurnal Factor M: Focus ACTion Of Research Mathematic, 3(1), 33-48.

Layyina et al. (2023). Peningkatan Hasil Belajar Melalui Model Project Based Learning Berbantuan Media Wordwall pada Siswa Kelas V SDN Peterongan. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(1), 3370-3378.

Lidnillah, A. H., & Mawardi, I. (2015). Praktik Gharar Pada Hubungan Bisnis UMKM-Eksportir Furnitur di Jepara. Jurnal Ekonomi Syariah Teori Dan Terapan, 2(2). 108-127. doi: https://doi.org/10.20473/vol2iss2015 2pp108-129

Ndun et al. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Siswa pada Materi Pecahan Senilai Menggunakan Media Permainan Engklek Pecahan . Jurnal Media Edukasi Dan Pembelajaran, 1(2), 123–129.

Rahayu et al. (2022). Penerapan Permainan Tradisional Engklek Sebagai Media Pembelajaran Bahasa Indonesia pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Guru Kita, 7(1), 48-58.

Ridwan, S. D. (2017). Optimalisasi Hasil Belajar IPS Melalui Permainan Tradisional. JIPSINDO, 4(1).

Sari et al. (2023). Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik Melalui Model Problem Based Learning Berbantuan Media Engklek Soal Pada Tema 7 Kelas Ii SD 1 Payaman. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru, 250–256.

Shoimin, Aris. (2014). 68 Model Pembelajaran INOVATIF dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: AR- RUZZ MEDIA

Suprijono, A. (2010). Cooperative Learning. Yogyakarta. Pustaka Media.

Downloads

Published

2023-11-30

How to Cite

Laili Purnamasari. (2023). Peningkatan Hasil Belajar melalui Model Problem Based Learning Berbantuan Media Engklek untuk Meningkatkan Hasil Belajar pada Mata Pelajaran IPAS Siswa Kelas V di Sekolah Dasar. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru, 1(2), 1762–1768. Retrieved from https://conference.upgris.ac.id/index.php/psnppg/article/view/5315

Issue

Section

Prosiding 2023